Hwaseong Indoor Arena akan menjadi saksi duel sengit antara IBK Altos vs GS Caltex dalam lanjutan Liga Voli Korea Putri 2024/2025, Minggu (16/3/2025).